Pentingnya Asupan Vitamin D untuk Tubuh, Yuk Cek Berapa Sih Kadarnya?

Jumat 09 Aug 2024 - 13:10 WIB
Reporter : Saiful Ibad
Editor : Wahyu Hidayat

Asupan Vitamin D Harian

Untuk bisa mendapatkan manfaat asupan vitamin D lebih optimal cukup penuhi kebutuhan setiap hari. Agar dapat mencegah berbagai penyakit seperti penyakit autoimun, radang usus, rheumatoid, arthritis dan diabetes tipe 1.

Tak hanya itu, agar dapat membantu menurunkan berat badan. Tentu saja cukup penuhi kebutuhan asupan vitamin D ini setiap hari.

Kandungan vitamin D ini juga dapat menekan rasa kecemasan pada tubuh. Agar tidak jadi lebih parah, sebaiknya penuhi asupan nutrisi ini setiap hari.

BACA JUGA:Manfaat Mentimun Buat Kesehatan Tubuh, kaya akan Nutrisi dan Tinggi Vitamin

BACA JUGA:Cari Tahu! Manfaat Kandungan Vitamin E untuk Kesehatan Tubuh Pria dan Wanita

Berkaitan pencegahan berbagai penyakit tersebut, penting untuk memenuhi kebutuhan nutrisi ini. Dalam sehari, kamu butuh asupan vitamin C ini sebanyak 400 sampai 5.000 IU.

Jangan sembarangan untuk memakai dossis yang lebih tinggi kecuali rekomendasi dokter. Ada beberapa cara untuk dapat memenuhi asupan Vitamin D ini, antara lain sebagaiu berikut.

1. Minum Suplemen

Salah satu untuk mendapatkan asupan vitamin ini dengan minum suplemen khusus. Tentu saja suplemen tersebut adalah vitamin D yang bagus untuk kesehatan tubuh. Jangan lupa sesuaikan kebutuhan kesehatan dan usia.

2. Berjemur di Pagi Hari

cara yang paling gampang dan tidak ribet adalah berjemur di pagi hari. Berjemur di pagi hari akn merangsang kulit menciptakan vitamin D.

Vitamin ini sangat penting untuk kesehatan tubuh maka perlu luangkan waktu untuk berjemur. Bisa dilakukan sembari jogging di pagi hari.

Biarkan salah satu organ yang paling luas ini mendapatkan sinar matahari. Karena sinar matahari ini bagus untuk mencegah segala macam penyakit yang ada.

BACA JUGA:Dosis yang Tepat Minum Suplemen Vitamin, Jangan Sampai Mengonsumsinya Secara Berlebihan!

BACA JUGA:Ini Dia Rekomendasi Penggunaan Jus Buah yang Kaya Vitamin C untuk Kesehatan

Kategori :