6 Manfaat Sayur Kale yang Membuat Tubuh Sehat, Cocok Dibikin Makanan Lezat

Sabtu 21 Sep 2024 - 13:01 WIB
Reporter : Saiful Ibad
Editor : Wahyu Hidayat

Nutrisi ini membantu mencegah degenerasi makula dan katarak, masalah penglihatan yang umum terjadi seiring bertambahnya usia.

Kita sangat disarankan untuk mengonsumsi sayur ini demi menjaga kesehatan mata agar penglihatan tetap jelas.

3. Bantu Turunkan Berat Badan

Kandungan kalori yang rendah namun tinggi serat, kale adalah pilihan yang baik untuk mereka yang ingin menurunkan berat badan. 

Serat yang ada pada sayur Kale bia membuat kenyang terasa lebih lama dan mengurangi keinginan untuk ngemil berlebihan.

BACA JUGA:Sayuran yang Bagus untuk Ibu Menyusui, Ada Bayam Hingga Kangkung

BACA JUGA:Inilah Khasiat Sayuran Okra untuk Kesehatan Tubuh yang Bisa Mengatasi Beragam Masalah pada Tubuh

4. Dapat Memperkuat Sistem Kekebalan Tubuh

Kandungan vitamin C yang tinggi dalam kale berperan penting dalam memperkuat sistem kekebalan tubuh. 

Vitamin C merangsang produksi sel darah putih yang membantu melawan infeksi dan penyakit.

Mengonsumsi sayur kale bisa memproduksi sel darah putih dan memperkuat kekuatan imun tubuh. 

5. Meningkatkan Kesehatan Kulit

Vitamin A dan C dalam kale berperan penting dalam menjaga kesehatan kulit. 

BACA JUGA:Manfaat Daun Sirih Merah untuk Kesehatan, Mempercepat Penyembuhan Luka

BACA JUGA:Ini Dia Manfaat Jengkol Bagi Kesehatan dan Efek Sampingnya

Vitamin C mendukung produksi kolagen, sementara vitamin A membantu regenerasi sel kulit, memberikan tampilan yang lebih muda dan bercahaya.

Kategori :