5 Kandungan Kacang Hijau Ini Ternyata Banyak Manfaat Lho! Terutama untuk Ibu Hamil

5 manfaat dalam kacang hijau yang baik untuk ibu hamil-Freepik-

4. Serat

Kandungan serat ini membantu mencegah sembelit pada ibu hamil. Karena Kacang hijau mengandung serat yang tinggi, yang baik untuk pencernaan dan membantu menjaga kesehatan usus.

5. Vitamin C

Bermanfaat untuk sistem kekebalan tubuh. Sehingga membantu menjaga imunitas ibu hamil. Selain itu, vitamin C juga penting untuk kesehatan kulit. 

BACA JUGA :5 Manfaat Kacang Edamame untuk Mencegah Lemas dan Bisa Kontrol Berat Badan

BACA JUGA :Inilah 6 Manfaat kacang Panjang untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui, Apa Saja?

Untuk mendapatkan manfaat kacang hijau, kamu dapat mengolahnya ke dalam beberapa menu yang bervariatif, lho sobat Radar!. Nah, berikut olahan berbahan dasar kacang hijau yang wajib kamu coba. 

1.  Bubur Kacang Hijau

Hidangan yang populer di Asia Tenggara, di mana kacang hijau dimasak hingga lembut dan sering disajikan dengan santan dan gula merah. Bubur kacang hijau banyak diminati masyarakat Indonesia karena proses memasaknya yang gampang dan memiliki cita rasa yang pas untuk lidah nusantara. 

2. Sup dan Kari 

Kacang hijau bisa ditambahkan ke dalam sup atau kari sebagai sumber protein dan serat. Bagi sebagian orang terdengar sedikit aneh, tetapi makanan ini bisa ditemui pada menu makanan khas india. Misalnya, Moong Dal Soup. Selain itu, Thailand juga ada kari yang dibumbui dengan kacang hijau, yaituKari Kacang Hijau Thailand atau Thai Green Moong Curry. 

3. Makanan Penutup

Kacang hijau bisa diolah menjadi berbagai makanan penutup, seperti kue atau es kacang hijau. Contoh kue yang berbahan dasar kacang hijau sering kita jumpai adalah onde-onde. Kue berbentuk bulat dengan taburan wijen diluarnya dan kacang hijau didalamnya. Selain itu, kue khas jogja yaitu kue pia atau Bakpia yang juga menggunakan isian kacang hijau. 

4. Minuman kemasan sari kacang hijau

Minuman kemasan sari kacang hijau dapat kita jumpai di toko atau supermarket. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan