Inilah Risiko Mengonsumsi Makanan Cepat Saji yang Berlebihan

Risiko mengonsumsi makanan cepat saji yang berlebihan--Youtube.com

Orang yang kelebihan berat badan berisiko terkena penyakit pernapasan, termasuk sesak napas dan asma.

Kelebihan berat badan juga bisa memberi tekanan pada jantung dan paru-paru. Hal ini dapat diketahui ketika seseorang mengalami sesak napas bahkan saat hanya berjalan, menaiki tangga atau melakukan latihan fisik.

8. Gigi yang mudah rusak

Kandungan karbohidrat dan gula pada makanan cepat saji dapat meningkatkan produksi asam di mulut. Peningkatan produksi asam ini dapat merusak email gigi.

Kondisi ini memungkinkan bakteri untuk bertahan hidup di dalam mulut dan menyebabkan kerusakan gigi.

9. Kanker

Konsumsi makanan tidak sehat secara berlebihan, termasuk makanan cepat saji, dapat meningkatkan risiko terkena kanker.

Jenis makanan ini dapat memicu hancurnya sel-sel sehat dalam tubuh, yang secara bertahap dapat berkembang menjadi sel kanker.

Selain fakta bahwa mengonsumsi makanan cepat saji menyebabkan berbagai gangguan kesehatan yang telah disebutkan di atas, hal tersebut juga dapat mempengaruhi kondisi kulit, sehingga kulit menjadi rentan berjerawat.

Karena itu, untuk mencegah munculnya jerawat, sebaiknya hindari mengonsumsi makanan jenis ini.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan