Manfaat Minyak Jeruk Bali untuk Kesehatan

Manfaat Minyak Jeruk Bali untuk Kesehatan--Youtube.com/Sehat Secara Alami

Selain berbagai manfaat yang telah disebutkan di atas, minyak jeruk bali juga dipercaya dapat mencegah penyakit jantung dan melawan sel kanker karena mengandung senyawa yang bersifat antioksidan.

Namun, penelitian tentang manfaat minyak jeruk bali masih cukup langka, dan kebanyakan hanya dilakukan pada hewan.

Oleh karena itu, diperlukan penelitian lebih lanjut untuk membuktikan keefektifan minyak jeruk bali bagi kesehatan secara keseluruhan.

Selama ini penggunaan minyak jeruk bali hanya sebatas minyak lokal dan terapi uap dengan aromaterapi. Penggunaan minyak esensial ini dilarang, karena dapat memicu keracunan.

Perlu kamu ketahui juga bahwa mengoleskan minyak jeruk bali pada kulit dapat meningkatkan kepekaan kulit terhadap sinar matahari. Oleh karena itu, penggunaannya dianjurkan pada malam hari.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan