Penikmat Kopi Harus Tahu! Mengapa Kopi Bisa Bikin Mual? Inilah Penyebab dan Cara Mengatasinya

Penikmat Kopi Harus Tahu! Mengapa Kopi Bisa Bikin Mual? Inilah Penyebab dan Cara Mengatasinya--Freepik

Mengurangi porsi atau frekuensi minum kopi juga bisa membantu. Minum kopi dalam jumlah sedang bisa mengurangi kemungkinan timbulnya mual dan efek samping lainnya.

Mual setelah minum kopi bisa disebabkan oleh berbagai faktor, seperti peningkatan asam lambung, konsumsi kafein berlebihan dan minum kopi saat perut kosong.

BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Ikan Cakalang untuk Kesehatan Tubuh, Apa Saja?

BACA JUGA:Buah Naga Ternyata Bisa Mencegah Munculnya Penyakit Kronis, Inilah Beberapa Kandungan yang Ada di Buah Naga

Untuk mengatasinya, kalian bisa mencoba beberapa solusi seperti mengonsumsi makanan sebelum minum kopi atau memilih jenis kopi yang lebih rendah asam.

***

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan