Ternyata Inilah Cara Menurunkan Gula Darah Secara Alami, Mudah Dilakukan

Minggu 30 Jun 2024 - 00:00 WIB
Reporter : Argubi
Editor : Wahyu Hidayat

5. Istirahat yang cukup

Kurang istirahat atau tidur sering dikaitkan dengan sejumlah masalah kesehatan seperti penyakit jantung, gangguan emosi, dan resistensi insulin.

Penderita pradiabetes atau diabetes melitus yang menderita kurang tidur akan mengalami peningkatan resistensi insulin, dan akan lebih sulit bagi mereka untuk mengontrol diabetes. 

Jadi, tidur selama 7-8 jam di malam hari merupakan cara alami untuk menurunkan kadar gula darah, dan yang penting cukup.

6. Berolahraga secara teratur

Olahraga merupakan aktivitas fisik yang harus dilakukan secara rutin agar dapat menurunkan kadar gula darah secara alami.

Olahraga juga dikenal untuk memerangi faktor risiko diabetes seperti obesitas dan gaya hidup yang tidak banyak bergerak.

Untuk bisa berolahraga secara rutin, buatlah jadwal latihan harian yang berlangsung minimal 30 menit sehari.

Oleh karena itu, penting bagi kamu untuk mengetahui cara menurunkan gula darah secara alami.

Kategori :

Terpopuler