Ini Dia Daftar Minuman Herbal untuk Batuk Kering dan Berdahak yang Bisa Kamu Coba Dirumah

Rabu 12 Jun 2024 - 19:58 WIB
Reporter : Argubi
Editor : Wahyu Hidayat

RADARPEKALONGAN.BACAKORAN.CO - Tahukah kamu bahwa selain obat-obatan yang dijual di apotek, ada berbagai jenis minuman herbal untuk batuk kering dan berdahak yang bisa kamu siapkan sendiri.

Tanaman obat yang terbuat dari bahan alami ini digunakan sebagai minuman untuk menjaga kesehatan tubuh dan mengobati berbagai penyakit.

Misalnya, diketahui bahwa ramuan kencur efektif membantu batuk berdahak dan batuk kering.

Apapun penyebabnya, batuk bisa sangat tidak menyenangkan dan memperburuk kualitas hidup sehari-hari. 

Selain pengobatan yang diberikan oleh tenaga medis, ada tambahan jenis minuman herbal yang bisa membantu meredakan batuk. 

Berikut ini rekomendasi minuman herbal untuk dahak dan batuk kering, di antaranya:

BACA JUGA:Ramuan Alami dari Dapur! 6 Cara Mudah Meredakan Batuk dengan Bawang Putih

BACA JUGA:Sehat Alami! Ini 7 Kebiasaan Sebelum Tidur yang Bikin Glowing, Kulit Langsung Sehat dan Bersinar di Pagi Hari

1. Air hangat

Air hangat termasuk salah satu minuman herbal untuk mengatasi batuk dan tenggorokan gatal. 

Air hangat membantu menghilangkan lendir dan dahak yang menumpuk di saluran pernapasan, yaitu di tenggorokan.

Selain itu, air hangat juga membantu melembabkan tenggorokan kering akibat batuk berkepanjangan, sehingga tenggorokan terasa lebih nyaman.

2. Jus nanas

Jus nanas merupakan minuman batuk herbal yang mengandung enzim bromelain dan memiliki khasiat anti inflamasi dan antitusif. 

Bromelain membantu mengurangi peradangan di saluran udara dengan mengurangi sekresi lendir yang berlebihan. 

Kategori :