Menjaga Kesehatan Mata, Inilah Beberapa Manfaat Mengonsumsi Semangka Kuning bagi Kesehatan

Minggu 15 Sep 2024 - 07:28 WIB
Reporter : Aghistna Muhammad Ibrahim Sula
Editor : Wahyu Hidayat

Tak hanya itu, kandungan vitamin C pada semangka kuning juga dipercaya mampu menjaga kesehatan gigi dan mulut manusia.

Sebab vitamin C dinilai bisa mengatasi infeksi bakteri yang akan menimbulkan peradangan pada area mulut.

3. Sehat bagi Mata

Salah satu kandungan anti-oksidan pada buah semangka adalah beta karoten, beta karoten dalam tubuh akan diubah menjadi vitamin A.

BACA JUGA:Nyeri Haid Mengganggu? Inilah Beberapa Buah yang Dapat Meringankan Nyeri saat Menstruasi

Kandungan beta karoten ini salah satu manfaatnya adalah dapat menjaga kesehatan mata, utamanya bisa mencegah katarak dan degenerasi makula.

Rutin mengonsumsi semangka kuning dinilai dapat menjaga kesehatan mata, namun di samping itu kamu juga perlu menerapkan gaya hidup sehat pada mata, di antaranya membatasi menatap gadget agar tidak terlalu lama serta hal lain yang dapat membantu menjaga kesehatan mata.

Itulah beberapa manfaat mengonsumsi semangka kuning bagi kesehatan tubuh manusia. Demikian semoga bermanfaat.(*)

Kategori :