Ini Dia 5 Strategi Bisnis Toko Kelontong Modern yang Mampu Bersaing dengan Minimarket

Strategi bisnis toko kelontong modern-Pecah Telur -YouTube

Cabang toko kelontong ini diharapkan bisa meningkatkan kekuatan karena bisnis berjejaring. Sehingga bisa setara dengan bisnis minimarket yang sudah ada.

3. Melakukan Pendampingan Bagi yang Ingin Buka

Selanjutnya strategi bisnis toko kelontong modern adalah dengan melakukan pendampingan. Khususnya pendampingan bagi mereka yang ingin sukses jualan toko kelontong modern.

Bu Ana siap untuk melakukan pendampingan sebelum dan sesudah buka. Pendampingan dilakukan berupa menyediakan stock jualan.

Kerja sama ini bisa meningkatkan semangat dan jualan toko kelontong. Sehingga toko kelontong online bisa menyehatkan.

4. Menerapkan Spiritual Company

Strategi bisnis toko kelontong modern dilakukan dengab menerapkan program spiritual company. Bisnis yang menerapkan konsep nilai-nilai Islam.

Spiritual company yang diterapkan dengan melakukan target tilawah setiap harinya. Membaca Al-qur'an setiap hari cukup 4 lembar saja. Dua di toko dan dua di rumah.

BACA JUGA:Sempat Digrebek Polisi, Mantan Ojol ini Sukses di Bisnis Online Jualan Bantal Guling

BACA JUGA:Sampai Buka 300 Cabang, Ayam Geprek Sa’i Bertekad Mengembangkan Bisnis Kuliner Islami di Indonesia

5. Promo Bergantian

Promo bergantian dengan minimarket yang sudah ada termasuk salah satu strategi bisnis toko kelontong modern. Sebab bisa menarik para pembeli dengan cerdas.

Misalnya bila minimarket melakukan promo pada hari jum'at, sabtu dan minggu. Lain halnya dengan toko kelontong modern.

Bu Ana menerapkan promo pada hari senin, selasa dan rabu. Cara seperti ini mesti dilakukan dilakukan untuk menyaingi bisnis minimarket.

6. Bisa Pesan Lewat WA

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan