Inilah Ciri-ciri Kucing Pembawa Hoki dan rezeki Menurut Kitab Primbon Jawa

Inilah Ciri-ciri Kucing Pembawa Hoki dan rezeki Menurut Kitab Primbon Jawa-Pitutur Kejawen-Youtube

BACA JUGA:9 Weton ini Diprediksi Akan Banjir Rezeki di Bulan Agustus Tahun 2024 Menurut Primbon Jawa, Apa Saja?

Dalam tradisi Jawa, kucing yang tidur di dekat majikannya dipercaya mampu melindungi dari energi negatif, mimpi buruk, dan bahkan gangguan gaib.

Oleh karena itu, kehadiran kucing di dekat kita saat tidur dianggap sebagai perlindungan spiritual yang dapat membawa ketenangan dan kesejahteraan.

3. Kucing yang Menunggu Saat Beribadah

Kucing yang sering berada di sekitar kalian saat beribadah juga memiliki makna khusus. Jika kalian memiliki kucing yang selalu mendampingi saat kalian berdoa atau beribadah, ini bisa menjadi tanda bahwa doa dan harapan kalian akan dikabulkan.

Dalam kepercayaan Jawa, kucing yang berada di sekitar sajadah saat kalian beribadah dianggap sebagai pertanda bahwa banyak hal baik akan datang ke dalam hidup kalian.

BACA JUGA:Kyai Jimad dan Pohon Ubi Keramat yang Menghilangkan Anak-anak, Cerita Rakyat dari Dukuh Winong Kecamatan Sragi

BACA JUGA:Ramalan Primbon Jawa: Weton yang Doanya Akan Dikabulkan Pada Tanggal 29 Juli Tahun 2024

4. Kucing yang Tiba-Tiba Masuk dan Melahirkan di Rumah

Ciri kucing pembawa hoki lainnya adalah ketika seekor kucing tiba-tiba datang ke rumah kalian dan kemudian melahirkan anak.

Jika kucing tersebut melahirkan anak dengan jumlah tertentu, misalnya dua ekor, ini dianggap sebagai tanda bahwa kekayaan dan kemakmuran kalian akan meningkat.

Kitab Primbon Jawa menjelaskan bahwa kucing liar yang datang dan melahirkan di rumah kalian menandakan akan adanya peningkatan dalam kehidupan finansial dan kebahagiaan.

5. Kucing yang Menatap Panjang dan Tidak Berkedip

Kucing yang menatap kalian dalam waktu lama tanpa berkedip juga diyakini membawa pertanda baik. Menurut primbon, kucing yang melakukan ini bisa saja sedang melihat malaikat rezeki atau terpesona oleh aura positif kalian.

BACA JUGA:Inilah Peran Suplemen Makanan Dalam Memperkuat Sistem Kekebalan Tubuh

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan