Dapat Menjaga Kesehatan Kulit, Inilah 6 Khasiat Buah Belimbing yang Jarang Diketahui

6 khasiat buah belimbing yang jarang diketahui-timolina/Freepik-

Buah belimbing termasuk buah yang banyak mengandung serat dan rendah kalori sehingga mengonsumi buah belimbing akan memberikan efek kenyang yang lebih lama. 

Buah belimbing termasuk buah yang cocok dan efektif untuk menu diet. Pasalnya, setelah mengonsumsi buah belimbing, perut akan terasa kenyang. Selain itu, nutrisi yang terkandung di dalamnya dapat menjaga berat badan ideal.

3. Meredakan Nyeri Akibat Peradangan 

Penelitian mengemukakan bahwa buah belimbing bersifat antioksidan dan antiinflamasi. Dengan begitu, mengonsumsi buah belimbing dapat meredakan nyeri akibat peradangan. 

BACA JUGA:Dapat Mencegah Penyakit Diabetes, Inilah 6 Khasiat Buah Apel yang Perlu Diketahui

BACA JUGA:Ini Dia 6 Manfaat Buah Apel yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Dapat Mengatasi Bau Mulut Tidak Sedap

Antioksidan dalam buah belimbing dapat menjaga dan melindungi tubuh dari paparan radikal bebas. Paparan radikal bebas dapat mengakibatkan peradangan akibat stres oksidatif. Apabila radikal bebas telah dihalau, tubuh akan lebih sehat dan nyeri akibat peradangan dapat mereda.

4. Menjaga Kesehatan Rambut

Buah dengan bentuk yang unik seperti bintang ini mengandung vitamin B dan vitamin C. vitamin B dan vitamin C baik untuk menjaga kesehatan rambut. Dengan begitu, mengonsumsi buah belimbing dapat mencegah kerontokan dan masalah rambut yang lain. 

5. Menjaga Kesehatan Kulit 

Khasiat buah belimbing yang jarang diketahui adalah dapat menjaga kesehatan kulit. Buah belimbing mengandung vitamin C yang dapat membantu memproduksi kolagen sehingga kulit menjadi lebih sehat.

BACA JUGA:5 Manfaat Buah Sukun untuk Kesehatan Tubuh, Ternyata Dapat Melindungi Kesehatan Jantung

BACA JUGA:5 Makanan Sehat untuk Diet yang Enak dan Bergizi, Cukup Konsumsi Buah dan Sayuran

Kolagen dalam tubuh yang diproduksi dengan baik memiliki banyak manfaat. Salah satunya dapat mencegah munculnya tanda-tanda penuaan dini pada kulit. Mengonsumsi buah belimbing dapat membantu menjaga kesehatan kulit.

6. Mengatasi Penyakit Maag 

Tag
Share