Inilah 5 Makanan Pantangan bagi Penderita Asam Urat, Apa Saja?

5 makanan pantangan bagi penderita asam urat-rawpixel.com/Freepik-

Makanan pantangan bagi penderita asam urat selanjutnya adalah makanan laut. Makanan laut yang dapat mengakibatkan asam urat kambuh meliputi udang, kerang, dan ikan teri. 

Udang, kerang, dan ikan teri termasuk makanan yang banyak mengandung purin. Mengonsumsi makanan yang banyak mengandung purin secara berlebihan tidak baik bagi penderita asam urat.

3. Daging Merah

Asam urat dapat kambuh tidak hanya karena mengonsumsi jeroan dan makanan laut, tetapi juga mengonsumsi daging merah. 

Daging merah termasuk makanan yang mengandung purin meskipun kadarnya tidak sebanyak purin dalam jeroan hewan. 

BACA JUGA:Manfaat Gunakan Jeruk untuk Kulit Wajah yang Mampu Mencegah Bintik Hitam di Usia 40 Tahun

BACA JUGA:Inilah Akibat Makan Nanas Berlebihan Mulai dari Iritasi Mulut Sampai Risiko Pendarahan

4. Durian

Penderita asam urat tidak dianjurkan mengonsumsi buah durian. Sebab, buah durian mengandung banyak purin dan dapat mengakibatkan lonjakan asam urat dalam darah. 

Supaya asam urat tidak kambuh, ada baiknya membatasi atau bahkan menghindari mengonsumsi buah durian.

5. Makanan yang Mengandung Ragi

Makanan pantangan bagi penderita asam urat selanjutnya adalah makanan yang mengandung ragi. Makanan yang mengandung ragi meliputi acar, tape, dan roti.

Ekstrak ragi yang digunakan untuk mengolah makanan-makanan tersebut diketahui mengandung purin. Dengan begitu, mengonsumsinya dapat mengakibatkan kadar asam urat dalam tubuh melonjak.

BACA JUGA:Penyebab dan Bagaimana Cara Menurunkan Panas Dalam pada Tubuh yang Bisa Dilakukan Secara Sederhana

BACA JUGA:Inilah 5 Obat Alami untuk Atasi Masalah Pernapasan yang Wajib Kamu Tahu

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan