Penyebab dan Bagaimana Cara Menurunkan Panas Dalam pada Tubuh yang Bisa Dilakukan Secara Sederhana

Cara menurunkan panas dalam pada tubuh-Freepik-

BACA JUGA:8 Cara Efektif Mengatasi Nyeri Sendi Akibat Sakit Asam Urat

BACA JUGA:Berbagai Kesalahan yang Mungkin Dilakukan Saat Berolahraga

6. Minum Air Kelapa

Konon minum air kelapa bisa menurunkan tingkat panas dalam pada tubuh. Sebab air kelapa mengandung cairan elektrolit yang tinggi.

Selain itu minum air kelapa mampu menyehatkan tubuh dari dalam. 

Kapan Harus ke Dokter?

Walaupun panas dalam umumnya dapat diatasi dengan perawatan di rumah, tapi ada beberapa kondisi yang memerlukan penanganan medis. 

Segera konsultasikan ke dokter jika tubuh kamu mengalami berbagai macam gejala berikut ini.

  • Demam tinggi
  • Kesulitan menelan yang parah
  • Dehidrasi berat
  • Gejala yang tidak membaik setelah seminggu perawatan mandiri
  • Munculnya ruam atau gejala alergi

BACA JUGA:Benarkah Jengkol Bisa Menyebabkan Asam Urat yang Bikin Nyeri Sendi Lutut, Yuk Simak Ulasannya Berikut ini

BACA JUGA:Tidak Perlu Risau Nyeri Sendi Kambuh, Ini Dia 5 Cara Efektif Mengatasi Asam Urat

Itulah beberapa cara menurunkan panas dalam yang mudah dan cukup sederhana yang bisa dilakukan. Namun jika tambah parah segeralah periksakan diri ke dokter.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan