Fakta Menarik! Inilah 5 Manfaat Undur-undur untuk Kesehatan Tubuh yang Harus Kalian Ketahui

Fakta Menarik! Inilah 5 Manfaat Undur-undur untuk Kesehatan Tubuh yang Harus Kalian Ketahui--Youtube

BACA JUGA:Coba Sekarang Juga! Inilah 7 Kebiasaan yang Bisa Membuat Kamu Tampil Awet Muda

BACA JUGA:Inilah 8 Khasiat dan Manfaat Buah Sirsak untuk Kesehatan Tubuh, Apa Saja?

4. Menurunkan Kolesterol

Selain menurunkan kadar gula darah, undur-undur juga dikenal mampu mengurangi kadar kolesterol jahat (LDL) dalam tubuh.

Dengan menurunkan kolesterol, risiko penyakit terkait jantung seperti stroke dan hipertensi dapat diminimalkan.

5. Membantu Mengatasi Asma

Dalam pengobatan tradisional, undur-undur sering digunakan untuk membantu meredakan gejala asma.

Senyawa yang terkandung dalam undur-undur dapat membantu melonggarkan saluran pernapasan dan mengurangi peradangan di paru-paru, sehingga pernapasan menjadi lebih lancar.

BACA JUGA:Mencegah Penyempitan Pembuluh Darah dengan Gaya Hidup Sehat dan Deteksi Dini Secara Berkala

BACA JUGA:Manfaat Kesehatan dari Salad Buah yang Tersembunyi Dibalik Kelezatannya

Itulah tadi penjelasan mengenai beberapa manfaat undur-undur untuk kesehatan tubuh yang harus kalian ketahui. Semoga bermanfaat, terima kasih.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan