Untuk Kaum Mageran, Inilah 5 Olahraga yang Simpel dan Ampuh Sehatkan Badan

Sabtu 13 Jul 2024 - 12:48 WIB
Reporter : Maiyang Resmanti
Editor : Wahyu Hidayat

2. Naik Tangga

Teknologi yang serba canggih memang memiliki banyak manfaat, seperti menghemat waktu dan energi. Teknologi tersebut salah satunya adalah lift. 

Gedung-gedung yang memiliki lantai bertingkat-tingkat biasanya sudah terpasang lift. Supaya badan tetap bergerak, tidak ada salahnya untuk memilih menaiki tangga apabila lantai yang dituju tidak terlalu tinggi. Kebiasaan naik turun tangga ini memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

BACA JUGA:Inilah Daftar Pemain Diaspora Timnas Wanita dalam TC Hongkong, Akankah Garuda Pertiwi Makin Kuat?

BACA JUGA:Opini Kemungkinan Penunjukkan Nova Arianto Sebagai Pelatih Timnas Piala AFF, Biar Piala Dunia Fokus STY

3. Lari-lari Kecil

Untuk kaum mageran, lari-lari mungkin saja menjadi agenda yang jarang sekali dilakukan. Akan tetapi, lari-lari kecil ini sebenarnya menyehatkan. 

Supaya lari-lari kecil tidak terasa berat. Beberapa tips ini dapat dilakukan seperti berlari sekitar lima sampai sepuluh menit dengan kecepatan lari yang tidak terlalu kencang. 

Lari-lari kecil ini bisa dilakukan di sekitar rumah. Supaya lari-lari kecil ini tidak terlalu membosankan, kita dapat memutar musik selama berlari-lari. 

Meski demikian, sebelum berlari-lari kecil, gerakkan tubuh dulu sebentar ya untuk pemanasan. Supaya tubuh tidak kaget saat berlari.

BACA JUGA:Inilah Target PSSI Kepada STY untuk Timnas Indonesia Setelah Perpanjangan Kontrak, Ada Target Piala Dunia?

BACA JUGA:Kapan Sepak Bola Mulai Masuk ke Indonesia? Berikut Penjelasan Sejarahnya

4. Tidak Duduk Terlalu Lama

Beberapa kegiatan mengharuskan kita duduk berlama-lama. Akan tetapi, kebiasaan duduk berlama-lama tidaklah baik. 

Cobalah untuk berdiri setiap setengah jam atau satu jam. Setelah itu, keluar ruangan untuk berjalan-jalan, membuat minuman di dapur, dan lain sebagainya. 

5. Push Up dan Sit Up

Kategori :