8 Rekomendasi Krim Penghilang Flek Hitam di Apotik, Ampuh Pudarkan Noda Hitam di Wajah

8 Rekomendasi Krim Penghilang Flek Hitam di Apotik, Ampuh Pudarkan Noda Hitam di Wajah-www.halodoc.com-

Mediquin merupakan krim obat dengan kandungan Hydroquinone 5%. Krim obat ini dapat membantu mengatasi hiperpigmentasi pada kulit sehingga flek hitam memudar.

Namun, krim obat ini termasuk dalam kategori obat keras. Sehingga memerlukan konsultasi dengan dokter apabila ingin memakainya

Mediquin dapat dibeli mulai dari harga Rp 40 ribu di apotik.

8. Dermovate Ointment

Krim obat penghilang flek hitam yang terakhir adalah Dermovate Ointment. Krim obat ini mengandunn bahan akktif yang dapat mengatasi peradangan pada kulit dan flek hitam.

Dermovate Ointment termasuk dalam kategori obat keras sehingga memerlukan resep dokter untuk memakainya.

Untuk hasil yang optimal, dapat mengoleskan tipis-tipis pada bagian kulit yang bermasalah dua kali sehari.

Dermovate Ointment dapat dibeli dengan harga mulai dari Rp 80 ribu di apotik.

Itulah beberapa rekomendasi krim penghilang flek hitam di apotik.

Sehingga tidak perlu khawatir karena dapat memilih rekomendasi di atas untuk menghilangkan flek hitam. Semoga dapat membantu. (*)

Tag
Share