5 Bahan Herbal untuk Meredakan Batuk Berdahak, Yuk Cari Tahu Apa Aja Jenisnya

bahan herbal untuk meredakan batuk berdahak-Freepik-

RADARPEKALONGAN.BACAKORAN.CO - Ada beberapa bahan herbal untuk meredakan batuk berdahak yang membandel. Dijamin lendir hilang dari paru-paru dan tenggorokan.

Batuk berdahak adalah salah satu jenis lendir yang yang berasal dari paru-paru dan tenggorokan. Biasanya lebih kental daripada lendir yang diproduksi di hidung dan sinus.

Bila dibiarkan batuk berdahak bisa menimbulkan kekhawatiran karena bisa menimbulkan iritasi dan infeksi paru-paru.

BACA JUGA:Obat Batuk Kering Alami untuk Meredakan Batuk,Cukup Gunakan Jahe dan Kunyit

BACA JUGA:Begini 3 Cara Mengonsumsi Daun Jambu Biji Tatkala Sedang Batuk

Apa saja bahan herbal untuk meredakan batuk berdahak yang membandel? Mari simak jenisnya berikut ini.

1. Lemon dan Madu

Bahan pertama yang bisa meredakan batuk berdahal adalah madu dabn melon. Bahan ini bersifat sebagai ekspektoran karena ada kombinasi vitamin C dan antioksidan.

Lemon dan madu bisa meredakan batuk, memperlancar saluan pernapasan dan meredakan pilek serta flu.

Cara membuatnya dengan masukkan ke dalam blender lalu tambahkan madu. Minum sesegara mungkin dalam air 200 ml.

2. Sirup Jahe dan Kayu Manis

Selanjutnya bahan herbal untuk meredakan batuk berdahak adalah sirup jahe dan kayu manis.

Bahan herbal ini bisa mengeringkan lendir yang menganggu di hidung dan tenggorokan.

BACA JUGA:Inilah Cara Menghilangkan Batuk Berdahak Dijamin Ampuh dan Efektif

Tag
Share