Ini Dia 9 Gejala Sakit Liver yang Wajib Diwaspadai, Mari Simak Ulasan Berikut ini

gejala sakit liver yang wajib diwaspadai-dr. Emasuperr-YouTube

3. Warna BAB Pucat

Selanjutnya gejala sakit liver yang wajib diwaspadai adalah warna BAB yang pucat. Sebab hati normalnya melepaskan bilirubin ke feses.

Feses yang berwarna tanah liat kemungkinan hati mengalami infeksi pada hati. Sebab umumnya warna feses itu cokelat. 

4. Perut yang Bengkak

Gejala sakit liver yang wajib diwaspadai adalah perut yang bengkak. Sebab perut bengkak bisa juga disebabkan karena adanya penumpukan cairan pada rongga perut.

Perut yang bengkak bisa mengakibatkan rasa nyeri dan sesak napas. Konsisi ini bisa jadi tanda-tanda masalah kesehatan hati.

5. Tubuh yang Sangat Lelah

Selanjutnya gejala sakit liver yang wajib diwaspadai adalah tubuh yang terasa sangat lelah.

BACA JUGA:Segara Obati dan Konsultasi Dokter, Sebab 6 Bahaya Penyakit Asam Lambung Kalau Dibiarkan Begitu Saja

BACA JUGA:Tips Mencegah Penyakit Asam Lambung, Yuk Hindari 6 Hal ini dalam Hidupmu

Hal ini diakibatkan karena virus maupun konsumsi lemak yang berlebihan. Lemak bisa merusak kinerja fungsi organ hati.

6. Nyeri Perut Bagian Atas

Nyeri perut bagian atas bisa diakibatkan karena penyakit liver. Hal ini sering dialami oleh pasien sakit liver.

Pasien sakit liver ini bissa memicu rasa sakit pada organ hati. Penyakit liver ini bisa diperiksakan ke dokter. 

7. Selaput Mata Kuning

Tag
Share