Begini Tips Membuat Bibir Merah dan Sehat, Cukup Pakai 5 Bahan Alami ini Dijamin Bibir Pecah-pecah Hilang

membuat bibir merah dan sehat-Freepik-

RADARPEKALONGAN.BACAKORAN.CO - Kamu bisa membuat bibir merah dan sehat cukup dengan menggunakan bahan alami dari buah-buahan dan bahan lainnya.

Tampilan bibir yang gelap dan kusam tentu saja membuat penampilan jadi kurang bagus. Maka untuk memperbaikinya perlu memanfaatkan bahan alami.

Rasa percaya diri pun menjadi berkurang. Apapun penyebabnya baik dehidrasi maupun adanya genetika tubuh yang berbeda, bibir gelap dan kusam wajib dibasmi.

BACA JUGA:Manfaat Madu untuk Kulit Wajah, Ternyata Ampuh Menghilangkan Jerawat Hanya Hitungan 1 Hari

BACA JUGA:Mau Flek Hitam Hilang dan Kulit Glowing? Cukup Pakai Wortel dan Susu Ampuh Membuat Wajah Glowing

Kamu bisa menggunakan bahan alami yang bisa membuat bibir merah dan sehat. Inilah pembahasannya sebagai berikut agar kamu mengetahuinya.

1. Memanfaatkan Lidah Buaya

Lidah buaya merupakan bahan alami yang dapat menghambat produksi melanin di bibir. Sehingga bibir jadi berwarna merah dan lembap.

Cara untuk membuat bibir merah dengan lidah buaya cukup dengan mengoleskannya. Biarkan mengering dulu di bibir lalu basuh dengan air hangat.

Bibir yang berwarna merah dan lembap pun bisa didapatkan. Tentu saja cara seperti ini akan membuat penampilan jadi percaya diri.

2. Manfaatkan Jeruk Nipis

Kandungan vitamin C yang terdapat pada jeruk nipis ini bisa membuat bibir merah dan sehat. Sel kulit mati pada bibir jadi cepat hilang.

Oleskan air jeruk nipis ini bisa membuat bibir tampak lebih sehat. Bibir pecah dan kering pun bisa hilang. 

BACA JUGA:6 Manfaat Kemiri untuk Kesehatan Kulit, Dapat Mencerahkan dan Menghilangkan Kerutan di Wajah

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan