6 Minuman yang Tak Boleh Diminum Usai Makan Daging, Simak agar Tak Bikin Perut Sakit

Minggu 09 Jun 2024 - 19:08 WIB
Reporter : Saiful Ibad
Editor : Wahyu Hidayat

Ketiga, tentu saja minuman alkohol tak disarankan diminum setelah makan daging. Selain haram, bisa mengacaukan sistem metabolisme tubuh.

Alkohol juga mengandung purin yang tinggi. Jadi bisa memicu naiknya kadar asam urat dalam tubuh.

4. Es Durian

Walau dibuat jadi minuman dingin, tapi tetap saja buah durian ini memiliki sifat yang panas dan bergas. Efek panas ini tak baik buat tubuh.

Sebab bila bertemu debgan daging sapi atau kambing bisa menambah panas tubuh. Tentu saja tekanan darah tinggi akan terjadi.

BACA JUGA:Inilah 6 Macam Pengobatan Alami yang Efektif Mengobati Radang Amandel, Cukup Gunakan Bawang Putih

BACA JUGA:Inilah 5 Cara Menghilangkan Masuk Angin Yang Bisa Kamu Coba

Maka es durian ini termasuk minuman yang tak boleh diminum usai makan daging. Hal ini bisa memicu hipertensi.

5. Minuman Manis

Minuman manis juga tak disarankan untuk diminum setelah makan daging baik sapi maupun kambing. Sebab bisa menaikkan kalori.

Kalori yang naik ini tak baik buat tubuh. Karena bisa memicu terjadinya obesitas pada tubuh.

6. Jus Semangka

Jus semangka walaupun menyegarkan, tapi dia tak disarankan untuk diminum setelah makan daging. Sebab memiliki sifat yang dingin.

Efeknya bisa meningkatkan perbedaan suhu yang tak baik buat kesehatan tubuh. Sebaiknya minum jus jeruk saja karena kaya akan vitamin C yang dapat menurunkan kolesterol.

BACA JUGA:Inilah 6 Macam Pengobatan Alami yang Efektif Mengobati Radang Amandel, Cukup Gunakan Bawang Putih

BACA JUGA:6 Pilihan Tanaman Herbal untuk Radang Usus dari dr. Zaidul Akbar: Solusi Aman Mengatasi Masalah Pencernaan

Kategori :

Terpopuler