Ini Dia 5 Minuman yang Bikin Panjang Umur dan Sehat Bugar Sepanjang Hari

Sabtu 27 Apr 2024 - 08:00 WIB
Reporter : Saiful Ibad
Editor : Wahyu Hidayat

Jua buah-buahan mesti jadi konsumsi harian agar tubuh sehat bugar.

3. Minuman Rempah Indonesia 

Rempah-rempah seperti jahe, ginseng, kunyit, temulawak, alang-alang dan sebagainya merupakan minuman menyehatkan.

Bisa mencegah tubuh dari radikal bebas. Sebab rempah-rempah ini adalah antioksidan alami yang bisa mencegah kerusakan organ tubuh bagian dalam.

4. Infused Water

Infused Water adalah minuman yang bikin panjang umur. Oleh sebab itu infused water bisa diminum setiap hari.

BACA JUGA:Minuman Apa yang Mengurangi Sakit Asam Urat? Yuk Simak 7 Jenis Minuman ini

BACA JUGA:Yuk Kenali 5 Gejala Penyakit Asam Urat yang Wajib Diwaspadai dan Mesti Segera Diobati

Campuran antara air dan zat-zat buah yang mengandung antioksidan ini bagus sebagai pelindung dari radikal bebas. 

Tak mengherankan kalau infused water ini sering dibuat untuk menjaga kebugaran tubuh. 

5. Teh Hijau

Minuman yang sering diminum oleh orang Jepang ini banyak khasiatnya. Mulai dari mencegah radikal bebas dan penyegar badan alami.

Tentu saja ini alasan kenapa orang Jepang memiliki usia yang tinggi. Sampai usia 80-an tahun tapi masih kuat dan sehat. 

BACA JUGA:Tidak Bikin Asam Urat Kambuh! Inilah Deretan Sayuran yang Boleh Dikonsumsi Penderita Asam Urat

BACA JUGA:Hati-Hati! Ternyata 10 Macam Makanan Ini Menjadi Penyebab Asam Urat Naik

Teh Hijau termasuk minuman yang bikin panjang umur dan sehat bugar. Kamu bisa meminumnya setiap hari. (*)

Kategori :

Terpopuler